Analisis perangkat pembelajaran biologi SMA dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa

Authors

  • iing Dwi Lestari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Usman Usman Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Riana Zikriah Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.4283030

Keywords:

Curriculum of 2013, Biology learning tools, critical thinking skill

Abstract

This study aims to determine the suitability of high school biology learning tools in developing students' critical thinking skills to support the successful implementation of the 2013 Curriculum. The method used in this study is a qualitative descriptive study with a case study method. This study took location 8 SMAN in Banten. The source of data in this study was the biology teacher. Data collection techniques used consisted of observation, interviews, documentation and student response questionnaires. The results showed that the suitability between the lesson plan and its implementation was in the quite good category, the suitability
of the lesson plan with the syllabus to develop students' critical thinking skills was in the very good category, the UH problem in developing critical thinking skills was in the sufficient category, the suitability of the lesson plan for the level of learning implementation that developed skills Students' critical thinking is categorized as quite good. It is concluded that the implementation of the 2013 curriculum for learning tools in developing critical thinking skills in biology lessons at 8 high schools in Banten was classified into the fairly good category.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian perangkat pembelajaran biologi SMA dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa sangat diperlukan untuk mendukung keberhasilan pelaksanaan Kurikulum 2013. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dekriptif kualitatif dengan metode studi kasus. Penelitian ini mengambil lokasi 8 SMAN di Banten. Sumber data dalam penelitian ini adalah guru pelajaran Biologi. Teknik pengumpulan data yang digunakan terdiri dari observasi, wawancara, dokumentasi dan angket respon siswa. Hasil penelitian menunjukkan kesesuaian antara RPP
dengan pelaksanaannya tergolong dalam kategori cukup baik, kesesuaian RPP dengan silabus mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa masuk dalam kategori sangat baik, Soal UH dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritismasuk dakam kategori cukup, kesesuain RPP terhadap tingkat keterlaksanaan pembelajaran yang mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa termasuk kategori cukup baik. Disimpulkan bahwa implementasi kurikulum 2013 perangkat pembelajaran dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis pada pelajaran biologi di 8 SMAN di Banten tergolong ke dalam kategori cukup baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alatas, F. (2014). Hubungan pemahaman konsep dengan keterampilan berpikir kritis melalui model pembelajaran treffinger pada mata kuliah fisika dasar. Edusains, 6(1), 88-96.

Apriliyana, U. H., Fitriyahidayanti, & Rahardjo (2012). Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis inkuiri pada materi pencemaran lingkungan dalam upaya melatih keterampilan berpikir kritis siswa kelas X SMA. Bioedu, 1(3). 39-44.

Ennis, R. H. (2015). Critical thinking: a streamlined conseption. In M. & R. B. Davies (Ed.), (pp. 31–32)..

Fanani, Z. M. (2018). Strategi pengembangan soal HOTS dalam kurikulum 2013. Journal of islamic religion education, 2(1), 57-76.

Husnah. (2017). Hubungan tingkat berpikir kritis terhadap hasil belajar fisika siswa dengan menerapkan model pembelajaran problem based learning. Journal of Physics and Science Learning, 1(2), 10-17.

Hidayanti, N. (2016). Hasil belajar dan keterampilan berpikir kritis siswa Madrasah Tsanawiyah dalam pembelajaran IPA melalui kerja ilmiah. Proceding Biology Education Conference, 13(1), 118-127.

Makhrus, M., A. Harjono., A. Syukur., S. Bahri & Muntari (2018). Identifikasi kesiapan LKPD guru terhadap keterampilan abad 21 pada pembelajaan IPA SMP. Jurnal Ilmiah Profesi Kependidikan, 3 (2), 124-128

Miles, M. B., & A. M., Huberman. (2014). Analaisis data kualitatif. Universitas Indonesia (UI-Press).

Nurhayani., S. Syamsudduha & A. Afif. (2018). Kesulitan guru dalam pengembangan keterampilan tingkat tinggi siswa dalam pembelajaran Biologi kelas XII Di SMA Negeri Gowa. Jurnal Biotek, 6(1), 93-111.

Prameswari,W.S., Suharno & Sarwanto. (2018). Inculcate critical thinking skills in primary schools. National Seminar on Elementary Education, 1(1), 742-750.

Sudiarta, I. G. P., & Widana, I. W. (2019). Increasing mathematical proficiency and students character: lesson from the implementation of blended learning in junior high school in Bali. IOP Conf. Series: Journal of Physics: Conf. Series1317 (2019) 012118, doi:10.1088/1742-6596/1317/1/012118

Sugiyono, (2017). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono, (2015). Metode penelitian Kombinasi (Mix metodhs). Alfabetha.

Usman., S.M.E. Susilowati & P. Widiyaningrum. (2017). Analisis kesesuaian rpp terhadap pelaksanaan pembelajaran Biologi dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa. Journal of Innovative Science Education, 6 (2), 244-250.

Widana, I. W., Suarta, I. M., Citrawan, I. W. (2019). Application of simpang tegar method: Using data comparison. Jour of Adv Research in Dynamical & Control Systems, 11(2)-Special Issue on Social Sciences, 1825-1832, http://www.jardcs.org/abstract.php?id=1563

Widana, I. W. (2020). The effect of digital literacy on the ability of teachers to develop HOTS-based assessment. Journal of Physics: Conference Series 1503 (2020) 012045, doi:10.1088/1742-6596/1503/1/012045.

Zubaidah, S. (2017). Pembelajaran kontekstual berbasis pemecahan masalah untuk mengembangkan kemampuan berpikir kritis. Seminar Nasional dengan Tema Mengimplementasikan Pendidikan Biologi Berwawasan Konservasi dalam Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang Berkarakter pada Tanggal 6 Mei 2017 di Universitas Muhammadiyah Makassar.

Zubaidah, S. (2018). Mengenal 4C: learning and innovation skills untuk menghadapi Revolusi 4.0. In Seminar “2nd Science Education National Conference” di Universitas Trunojoyo Madura, 13 Oktober 2018 (pp. 0–18).

Published

2020-11-29

How to Cite

Lestari, iing D., Usman, U., & Zikriah, R. . (2020). Analisis perangkat pembelajaran biologi SMA dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa. Indonesian Journal of Educational Development (IJED), 1(3), 345-356. https://doi.org/10.5281/zenodo.4283030