Penerapan model pembelajaran quantum untuk meningkatkan prestasi belajar PKN

Authors

  • Ni Luh Artini SMA Negeri 1 Penebel

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.5256666

Keywords:

Quantum Learning Model, Learning Achievement

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar pendidikan kewarganegaraan (PKn) siswa kelas XII IPS 1 tahun pelajaran 2019/2020 setelah diterapkan model pembelajaran Quantum. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus. Setiap siklus terdiri tahapan perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi dan evaluasi serta refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XII IPS 1 SMA Negeri 1 Penebel tahun pelajaran 2019/2020 sebanyak 27 orang. Penelitian ini dilaksanakan selama 4 bulan dari bulan Agustus sampai Desember 2020. Data hasil belajar siswa dikumpulkan melalui tes dalam bentuk tes tulis. Data-data yang dikumpulkan dianalisis menggunakan analisis deskriptif. Kriteria keberhasilan apabila rata-rata prestasi belajar siswa () ≥ 70, daya Serap (DS) ≥ 70% dan ketuntasan Belajar klasikal (KB) ≥ 75%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran Quantum dapat meningkatkan hasil belajar PKn siswa kelas XII IPS 1 SMA Negeri 1 Penebel,yaitu dari rata-rata hasil belajar sebelum penelitian 55 dan ketuntasan belajar 55%. Pada siklus 1 rata-rata hasil belajar siswa menjadi 62 dengan ketuntasan belajar 63%.Pada siklus 2 hasil rata–rata belajar siswa meningkat menjadi 72 dengan ketuntasan belajar 81%.Jadi dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kuantum dapat meningkatkan prestasi belajar PKn siswa kelas XII IPS 1 SMA Negeri 1 Penebel.

This study aims to improve the learning achievement of civics education (PKn) students of class XII IPS 1 academic year 2019/2020 after applying the Quantum learning model. This type of research is classroom action research which consists of two cycles. Each cycle consists of stages of action planning, action implementation, observation and evaluation and reflection. The subjects of this study were 27 students of class XII IPS 1 SMA Negeri 1 Penebel for the 2019/2020 academic year. This research was conducted for 4 months from August to December 2020. Data on student learning outcomes were collected through tests in the form of written tests. The data collected were analyzed using descriptive analysis. The criteria for success if the average student learning achievement ( ) 70, Absorbency (DS) 70% and classical learning completeness (KB) 75%. The results showed that the application of the Quantum learning model can improve the Civics learning outcomes for students of class XII IPS 1 SMA Negeri 1 Penebel, namely from the average learning outcomes before the study was 55 and learning completeness was 55%. In cycle 1 the average student learning outcomes became 62 with 63% learning completeness. In cycle 2 the average student learning outcomes increased to 72 with 81% learning completeness. So it can be concluded that the quantum learning model can improve Civics learning achievement for students of class XII IPS 1 SMA Negeri 1 Penebel.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustiana, I. G. A. T., Margadhyta, N. M D., & Suarjana, M. (2013). Pengaruh model pembelajaran quantum teaching terhadap prestasi belajar IPA siswa kelas IV di SD Gugus VI Kecamatan Buleleng. Mimbar PGSD Undiksha, 1(1). http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v1i1.1234.

Alfian, D. (2014). Peningkatan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe student team achievement division pada mata pelajaran mengelola sistem kearsipan kelas XI administrasi perkantoran di SMK Taman Siswa Kudus. Economic Education Analysis Journal, 3(1). 99-103. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj/article/view/4164.

Artawan, K., & Ardiawan, I. K. (2018). Pembelajaran quantum teaching berbasis tri kaya parisudha. Edudikara: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(2), 201-212. https://doi.org/10.32585/edudikara.v3i2.100.

Deslauries, L. (2011). Learning and retention quantum. Physisc Education research, 6 (1), 554-568. https://doi.org/10.1103/PhysRevSTPER.7.010101.

Dewi, S. A. K. (2018). Analisa pembelajaran PKn yang berwawasan global melalui integrasi e-learning dengan karakter CKKIT (cerdas, kritis, kreatif, inovatif, dan tanggung jawab). Integralistik, 29(2), 52-67. https://doi.org/10.15294/integralistik.v29i2.16700.

Hartono, H. & Saputro, M. (2018). Pembentukan kepercayaan diri mahasiswa pendidikan matematika melalui penerapan supercamp. Majamath: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 1(1), 43-56. https://doi.org/10.36815/majamath.v1i1.60

Indrawati, F. (2013). Pengaruh kemampuan numerik dan cara belajar terhadap prestasi belajar matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 3(3), 215-223, http://dx.doi.org/10.30998/formatif.v3i3.126

Krismawati, E. M. (2021). Optimalisasi penerapan model pembelajaran preskriptif untuk meningkatkan aktivitas belajar geografi siswa SMAN 2 Denpasar. Indonesian Journal of Educational Development, 2(1), 60-68. https://doi.org/10.5281/zenodo.4781853.

Novariana, M. (2021). Interaksi edukatif guru kunjung sebagai strategi alternatif meningkatkan motivasi belajar dalam pembelajaran masa pandemi COVID-19. Indonesian Journal of Educational Development, 1(4), 702-715. https://doi.org/10.5281/zenodo.4562072.

Rachmawati, R. (2012). The implementation quantum teaching method of graduate through up-grade hard skill and soft skill. Procedia-Social and Behaviour Sciences, 57 (2), 477-487. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2012.09.1214.

Rahmah, N. (2013). Belajar bermakna ausubel. Al-Khwarizmi: Jurnal Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 1(1), 43-48. https://doi.org/10.24256/jpmipa.v1i1.54.

Retnawati, H. (2015). Hambatan guru matematika sekolah menengah pertama dalam menerapkan kurikulum baru. Cakrawala Pendidikan, XXXIV(3), 390-403. https://doi.org/10.21831/cp.v3i3.7694.

Rizka, N. R. & Pratama, F. A. (2018). Penerapan model pembelajaran quantum teaching melalui strategi tandur untuk meningkatkan kompetensi kognisi siswa. Jurnal Edukasi (Ekonomi, Pendidikan dan Akutansi, 6(1), 183-192. http://dx.doi.org/10.25157/je.v6i1.1681

Setiawan, D. (2014). Pendidikan kewarganegaraan berbasis karakter melalui penerapan pendekatan pembelajaran aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan. JUPIIS: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 6(2), 61-72. https://doi.org/10.24114/jupiis.v6i2.2285

Sudiarta, I.G. P., & Widana, I.W. (2019). Increasing mathematical proficiency and students character: lesson from the implementation of blended learning in junior high school in Bali. IOP Conf. Series: Journal of Physics: Conf Series 1317 (2019) 012118, https://doi.org/10.1088/1742-6596/1317/1/012118.

Sugiarto, D. H., Utomo, S. B., Saputro, A. N. C., & Paerah, P.(2017). Penerapan model pembelajaran quantum teaching untuk meningkatkan rasa ingin tahu dan prestasi belajar siswa pada materi koloid kelas XI IPA SMA Negeri 3 Boyolali tahun pelajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Kimia, 6(1), 24-30. https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/kimia/article/view/9381.

Sujana, I. W. C. (2019). Fungsi dan tujuan pendidikan Indonesia. Adi Widya: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(1), 29-39. http://dx.doi.org/10.25078/aw.v4i1.927.

Susilowati, D. (2018). Penelitian tindakan kelas (PTK) solusi alternative problematika pembelajaran. Jurnal Edunomika, 02(01), 36-46. http://dx.doi.org/10.29040/jie.v2i01.175.

Sutono, A. (2015). Meneguhkan Pancasila sebagai filsafat pendidikan nasional. Civis, 5(1), 666-678. https://doi.org/10.26877/civis.v5i1/Januari.628

Published

2021-08-29

How to Cite

Artini, N. L. . (2021). Penerapan model pembelajaran quantum untuk meningkatkan prestasi belajar PKN. Indonesian Journal of Educational Development (IJED), 2(2), 345-355. https://doi.org/10.5281/zenodo.5256666

Issue

Section

Articles