TARI LEGONG MADU SEGARA IMPLEMENTASI TARI PALEGONGAN DARI KESENIAN CALONARANG

Authors

  • Komang Indra Wirawan
  • I Gede Agus Juniarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Mahadewa Indonesia

Keywords:

Calonarang, Madu Segara, Ambekin Kawisesan

Abstract

Lakon ambekin kawisesan. Termasuk lakon calonarang yang diambil dari teks calonarang, bahkan lakon ini tidak mengambil banyak cerita atau konflik tetapi sari-sari ajaran dalam teks tanting mas tanting rat yang merupakan teks bergendre calonarang ,adalah sekaa calonarang Gases Bali yang pertama mempopulerkan lakon ini dan hingga kini sudah dijadikan lakon pementasan di beberapa pura di Denpasar dan luar wilayah Denpasar sesungguhnya gagasan mengambil lakon ini dalam setiap pementasan dikarenakan Yayasan Gases Bali berupaya mengembangkan lakon yang lebih keliatan mistik magis dan baru,sebab selama ini lakon hanya merunjuk pada sumber asli dalam artian apa yang ada dalam narasi lontar Calonarang cerita itu dimainkan,Namun sekaa Calonarang  Gases Bali berupaya menggali teks sastra Calonarang sehingga menemukan lakon baru yang mewakili keseluruhan naskah sastra calonarang. Lakon Ambekin kawisesan sesungguhnya representative dari watak Ni Calonarang yang mewisesa .jadi lakon ini berusaha menunjukkan Kewisesan Ni Calonarang yang mendapat anugrah dari Hyang Bhagawati , dalam lakon ini pula disebutkan kesaktian Ni Madu Segara yakni nama lain dari I Rarung sebelum menjadi abdi atau murid Ni Calonarang . Ni Madu Segara inilah memiliki kesaktian yang lebih mewisesa dari Calonarang bahkan sempat mengalahkan kesaktian, Calonarang tidak bisa menerima lantas memohon kepada Bhatari Durga agar memotong kesaktianya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Nana Sudjana. 1989. Penelitian dan Penilaian. Bandung : Sinar Baru.

Setyosari, Punaji. 2013. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta : Kencana.

Sutrisno Hadi, Metodologi Reserch (Yogyakarta : Andi Ofset,Edisi Refisi,2002).

Wirawan, Indra. 2012. Drama Tari Pacalonarangan Dalam Upacara Sudhamala Bhumi Pratistha di Desa Pakraman Sesetan (Kajian Teologi Hindu). Denpasar : TESIS

Wirawan, Indra. 2019. Calonarang Ajaran Tersembunyi di Balik Tarian Mistis. Denpasar : Bali Wisdom.

Published

2022-04-20