INOVASI PEMBELAJARAN APRESIASI SASTRA LISAN DALAM KONTEKS MASA PANDEMI COVID-19

Authors

  • I Kadek Adhi Dwipayana Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Mahadewa Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59672/stilistika.v9i1.961

Keywords:

Inovasi, Pembelajaran Sastra Lisan, Pandemi Covid-19

Abstract

Pandemi covid-19 merupakan bencana besar yang tidak bisa dideprediksi sebelumnya. Wabah covid-19 telah membuat sistem pendidikan di Indonesia tidak dapat berjalan dengan maksimal. Inovasi perlu dilakukan dalam sistem pembelajaran saat ini sebagai upaya mengatasi problematika pendidikan, khususnya dalam pembelajaran apresiasi sastra lisan yang ditimbulkan oleh pandemi covid-19. Permasalahan pembelajaran sastra sesungguhnya bukan baru terjadi saat pandemi covid-19 ini saja. Permasalahan pembelajaran sastra sudah dari dulu mengalami kendala dalam konteks kreasi dan inovasi. Pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran sastra pada konteks kekinian sudah sangat urgent untuk dilakukan terlebih lagi pada masa pandemi covid-19. Masa pandemi covid-19 membuat para pengajar harus melakukan sikap yang adaptif. Metode Blended learning dapat dijadikan solusi pembelajaran inovatif dan kreatif. Blended learning mengacu pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi, terditi atas, (1) seeking of information, (2) acquisition of information, dan (3) synthesizing of knowledge. Sosial media, seperti faaceebook dan youtube sesungguhnya dapat dimanfaat sebagai media inovatif pembelajaran apresiasi sastra selama pandemi covid-19.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aminudin. 2004. Pengantar Apresiasi Karya Sastra. Bandung: Sinar baru Algesindo.

Budiman, Kris. 2003. Dari Saman ke larung, Menemukan Kembali Sisa-sia Feminitas. Jurnal Perempuan untuk Pencerahan dan Kesetaraan. Edisi 30, halaman 7.

Dwipayana, I Kadek Adhi dan Gede Sidi Artajaya. 2018. Hegemoni Ideologi Feodalistis dalam Karya Sastra Berlatar Sosiokultural Bali. Jurnal Kajian Bali: Journal of Bali Studies. Volume 08, Nomor 02, Oktober 2018, hlm 85-104.

Dwipayana, I Kadek Adhi dan Ida Bagus Gede Bawa Adnyana. 2019. Legitimasi Hukum Adat Bali dalam Karya Sastra Kultural. Retorika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya. Volume 12, Nomor 2, Agustus 2019, hlm 208-222.

Haryadi. 1994. Sastra Melayu. Yogyakarta: IKIP Yogyakarta.

Huang, R. H., Liu, D. J., Tlili, A., Yang, J. F., & Wang, H. H. (2020). Handbook on facilitating flexible learning during educational disruption: The Chinese experience in maintaining undisrupted learning in COVID-19 Outbreak. Beijing: Smart Learning Institute of Beijing Normal University.

Kattsof, Louis. 2004. Pengantar Filsafat. Terjemahan Soejono Soemargono. Yogyakarta: Tiara Wacana Yogya.

Kenney, J., & Newcombe, E. (2011). Adopting a blended learning approach: Challenges encountered and lessons learned in an action research study. Journal of Asynchronous Learning Networks, 15(1), 45-57.

Miller, J. P. (2010). Whole child education. Toronto: University of Toronto Press.

Moehanto, Budhy. 1987. Tuntunan Sekar Macapat. Pemalang: CV Mitra Utama.

Ramsay, G. (2001). Teaching and Learning With Information and Communication Technology: Succes Through a Whole School Approach. National Educational Computing Conference, July 25-27. Chicago.

Suastika, I Made. 2011. Tradisi Sastra Lisan (Satua) di Bali. Kajian Bentuk, Fungsi, dan Makna. Denpasar: Pustaka Larasan.

Tilaar. 2000. Paradigma Baru Pendidikan Nasional. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Published

2020-11-30

How to Cite

Dwipayana, I. K. A. . (2020). INOVASI PEMBELAJARAN APRESIASI SASTRA LISAN DALAM KONTEKS MASA PANDEMI COVID-19. Stilistika : Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Seni, 9(1), 107-121. https://doi.org/10.59672/stilistika.v9i1.961