Pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Kepuasan Konsumen Jasa Laundry Di Wilayah Pejeng, Gianyar Tahun 2019

The Effect of Prices and Promotions on Laundry Service Consumen Satisfaction in Pejeng, Gianyar in 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Pengaruh Harga Terhadap Kepuasan Konsumen, (2) Pengaruh Promosi Terhadap Kepuasan Konsumen, (3) Pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Kepuasan Konsumen Jasa Laundry Di Wilayah Pejeng, Gianyar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini berjumalah 100 orang yang diambil dari seluruh konsumen jasa Laundry di wilayah pejeng, gianyar. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) variabel Harga (X1) berpengaruh terhadap Kepuasan Konsumen (Y) hal ini didasari oleh nilai t-hitung 4,327 lebih besar dari t-tabel 1,984 dengan nilai signifikan 0,000 < 0.05, (2) variabel Promosi (X2) berpengaruh terhadap Kepuasan Konsumen (Y) hal ini didasari oleh nilai t-hitung 3,409 lebih besar dari t-tabel 1,984 dengan nilai signifikan 0,001 < 0.05, (3) variabel Harga (X1) dan Promosi (X2) berpengaruh terhadap Kepuasan Konusmen (Y) hal ini didasari oleh uji F sebesar 98,571 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. (4) hasil koefisien uji determinasi menggunakan metode Ajusted R square yaitu sebesar 80% Harga (X1) dan Promosi (X2) berpengaruh terhadap Kepuasan Konsumen (Y) sedangakan sisanya sebesar 20% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak dimasukan kedalam model penelitian. Sehingga berdasarkan hasil uji diatas dapat disimpulkan terdapat Pengaruh antara Harga (X1) dan Promosi (X2) terhadap Kepuasan Konsumen (Y).

 

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah Winarno, dkk. 2009. Teknik Evaluasi Multimedia Pembelajaran Panduan Lengkap Untuk Para Pendidik dan Praktisi Pendidikan. Genius Prima Media; Jakarta

Arikunto, S. 2000. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta; Rineka Cipta.

Audy Yutanzha, analisis pengaruh harga, kualitas jasa, dan promosi terhadap kepuasan pelanggan dalam menggunakan jasa laundry di kota Boyolali tahun 2018

Buchari, Alma. 2012. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung; Alfabeta

Buchari, Alma. 2012. Manajemen Pemasaran Analisis, Perencanaan, Pelaksanaan dan Pengendalian. Bandung; CV. Linda Karya

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro; Semarang

Hidayat, Syarifudin; dan Sedarmayanti. 2002. Metodologi Penelitian. Mandar Maju; Bandung

I Nyoman Tri Saputra, Pengaruh Produk dan Harga terhadap Volume Penjualan di Twissterdog Tahun 2018

I Wayan Weka Nusada, Pengaruh Persaingan Usaha dan Promosi Terhadap Pendapatan Retal Playstation di Wilayah Denpasar Timur Tahun 2018

Kotler, Philip 2010. Manajemen Pemasaran Edisi 13. Erlangga; Jakarta

Kotler dan Amstrong. 2016. Prinsip-prinsip Pemasaran Edisi 13. Erlangga; Jakarta

Kotler, Phillip. 2016. Manajemen Pemasaran Edisi 12 Jilid 1. & 2. PT. Indeks; Jakarta

Kotler, dan Keller. 2012. Manajemen Pemasaran. Edisi 12. Jakarta; Erlangga.

Kotler, Philip dan Amstrong, Gary. 2014. Principles of Marketin, 12th Edition, Jilid 1 Terjemahan Bob Sabran. Erlangga; Jakarta

Lupiyoadi, Rambat. 2013. Manajemen Pemasaran Jasa Berbasis Kompetensi Edisi 3. Salemba Empat; Jakarta

Rangkuti, Freddy. 2009. Strategi Promosi yang Kreatif dan Analisis Kasus. Gramedia Pustaka Utama; Jakarta

Siregar, Syofian. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif. PT Fajar. Interpratama Mandiri; Jakarta

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Manajemen. Alfabeta; Bandung

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif Kualitatif, dan R&D. Alfabeta; Bandung

Swastha, Basu. 2010. Manajemen Penjualan: Pelaksanaan Penjualan, BPFE; Yogyakarta

Swastha, Basu. 2012. Manajemen Penjualan. BPFE; Yogyakarta

Tjiptono Fandy. 2011. Pemasaran Jasa. Banyumedia; Yogyakarta

Tjiptono, Fandy dan Chandra, Gregorius. 2016. Service, Quality & Satisfaction. Andi; Yogyakarta.

Willian J, Stanton. 2012. Prinsip Pemasaran. Erlangga; Jakarta

Published

2020-09-03