PERAN GANDA DAN STATUS SOSIAL PEREMPUAN BALI

Authors

  • Ni Ketut Purawati Prodi Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP PGRI Bali

Keywords:

Status Sosial, Perempuan, Bali

Abstract

Banyak sudah kaum perempuan yang sudah mampu meningkatkan kualitas hidup serta mendapatkan kesamaan hak seperti halnya laki-laki seperti hak untuk mendapatkan pendidikan, politik serta kesempatan kerja.Seiring dengan perkembangan jaman, peran perempuan dalam keluarga dewasa ini tidak sedikit perempuan Bali yang belum kawin (deha) mempunyai pekerjaan di luar rumah dengan penghasilan yang baik.

Tujuan dan manfaat penelitian ini terdapat masyarakat dapat mengkaji dan memahmi kedudukan dan peran ganda yang dilakoni oleh perempuan Bali, baik dalam sektor domestik maupun di sektor publik. Data dikumpulkan dengan Metode observasi dan metode dokumen.

Berdasarkan hasil penelitian dapat terungkap beberapa hal dalam Peran Ganda dan Status Sosial Perempuan Bali, peranan perempuan dalam perekonomian, peranan perempuan dalam norma sosial, dan kedudukan perempuan Bali. Peran ganda dan status sosial perempuan Bali Kedudukan perempuan sangat bervariasi menurut sistem kekeluargaan yang dianut dan menurut pengaruh faktor-faktor agama, sosial, ekonomi dan kebudayaan.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2015-09-02