IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEKNIK DASAR PASSING PERMAINAN SEPAK BOLA

Authors

  • I Kadek Yudha Pranata Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FPOK IKIP PGRI Bali
  • I Ketut Sumerta Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FPOK IKIP PGRI Bali
  • I Putu Merta Yasa Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FPOK IKIP PGRI Bali
  • Ni Luh Putu Indrawathi Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FPOK IKIP PGRI Bali
  • I Wayan Sugianta Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FPOK IKIP PGRI Bali
  • I Nyoman Suarjana Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FPOK IKIP PGRI Bali

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.3661581

Keywords:

kooperatif NHT, hasil belajar, sepak bola

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar teknik dasar pasing permainan sepak bola melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Head Together) pada siswa kelas VIII B SMP Widya Sakti Denpasar tahun pelajaran 2018/2019. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VIII B SMP Widya Sakti Denpasar berjumlah 40 orang, data dianalisis menggunakan analisis statistik deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan hasil belajar teknik dasar pasing permainan sepak bola secara klasikal pada observasi awal 68,08, meningkat pada siklus I menjadi 77,09 dan meningkat pada siklus II menjadi 86,1. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan, disimpulkan bahwa hasil belajar teknik dasar passing permainan sepak bola  meningkat melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe NHT pada siswa kelas VIII B SMP Widya Sakti Denpasar tahun pelajaran 2018/2019.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto. Suharsimi. 1993. Manajemen Pengajaran Secara Manusiawi. Jakarta : PT. Rineka Cipta.
Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta.
Ibrahim, Muslimin, dkk. 2000. Pembelajaran Kooperatif. Surabaya : Surabaya University Press.
Sudjana, Nana. 2004. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Published

2020-01-31

How to Cite

Pranata, I. K. Y., Sumerta, I. K., Yasa, I. P. M., Indrawathi, N. L. P., Sugianta, I. W., & Suarjana, I. N. (2020). IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEKNIK DASAR PASSING PERMAINAN SEPAK BOLA. Jurnal Pendidikan Kesehatan Rekreasi, 6(1), 74-80. https://doi.org/10.5281/zenodo.3661581