Memicu Kemampuan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Biologi melalui Model Blended Learning Berbantuan Komik Digital

Authors

  • I Nengah Suka Widana Program Studi Pendidikan Biologi FPMIPA IKIP PGRI Bali
  • N.Putri Sumaryani FPMIPA IKIP PGRI Bali
  • Ni Luh Wayan Ayuning Pradnyawati FPMIPA IKIP PGRI Bali

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.1407735

Keywords:

Blended Learning, Komik Digital, Berpikir Kritis, Hasil Belajar Biologi

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh model blended learning berbantuan komik digital terhadap kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar biologi, maka dilakukan penelitian quasi experiment, non equivalen posstest-only control group design. Populasi berupa semua peserta didik kelas X MIPA SMA Negeri 1 Mengwi, terdiri atas 8 kelas. Sampel ditetapkan dengan teknik multistage random sampling, terpilih dua kelas sampel, yaitu kelas X MIPA 6 sebagai kelompok eksperimen dan kelas X MIPA 7 sebagai kontrol. Jenis data kuantitatif berupa skor kemampuan berpikir kritis, dengan angket dan data hasil belajar, menggunakan tes hasil belajar. Data dianalisis dengan t-test dan MANOVA berbantuan SPSS 15.0 for Windows. Hasil uji hipotesis diperoleh: 1) terdapat pengaruh signifikan model blended learning berbantuan komik digital terhadap kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar, dan 2) terdapat pengaruh secara simultan model blended learning berbantuan komik digital terhadap kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar. Simpulan penelitian adalah kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar biologi dapat dipicu melalui penerapan model blended learning berbantuan komik digital.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmad, Hafidz Aziz (2012). The Impacts of Visual of Manga on Indonesian Readers’ Psychological and Behavioral Reactions. Thesis. Chiba University. Published
Bagus, Pamuji (2014). Pengembangan Komik Sebagai Media Pembelajaran Biologi Pada Materi Sistem Saraf Manusia Untuk SMP/MTS Kelas IX Semester Ganjil . Diunduh di http://digilib.uin-suka.ac.id/14362/2/07680023_bab-i_iv-atau-v_daftar-pustaka.pdf . Tanggal 14 Agustus 2017.
Charles D. Dziuban, Joel L. Hartman, Patsy D. Moskal (2004). Blended Learning. Research Bulletin. 7 (1) 122-142.
Harum, Aris, Winarno, dkk. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Komik Digital Terhadap Minat Belajar PPKN Siswa pda Kompetensi Dasar Mendeskripsikan Kasus Pelanggaran Dan Upaya Penegakan HAM. Volume 3 Nomor 2. Tersedia pada : http://ispijateng.org/wp-content/uploads/2017/02/Harum-Win-129-140.pdf Diakses tanggal 24 Oktober 2017
Nuriyanti, Fitri, dkk. (2014). Pengembangan Media Pembelajaran Dalam Bentuk Komik Digital Pada Materi Sistem Imun di SMA Negeri 13 Jakarta. Jakarta: Biosfer. (Jurnal Vol. VII No. 2, Oktober 2014 ISSN 0853 2451).
Siti Nadiroh (2017). Pengembangan Komik Sebagai Media Pembelajaran Biologi Pada Materi Sistem Saraf Manusia Untuk Smp/Mts Kelas IX Semester Ganjil Diakses pada : http://digilib.uin-suka.ac.id/24947/1/12680044_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf . Tanggal 14 Mei 2017.
Thorne, Kaye (2003). Blended Learning: How to integrate online & traditional learning. London: Kagan Page Limited.
Wendhie, Prayitno (2015). Implementasi Blended Learning dalam Pembelajaran pada Pendidikan Dasar dan Menengah. Tersedia pada: http://lpmpjogja.org/wp-content/uploads/2015/02/Blended Learning_Wendhie.pdf. Diakses pada: Tanggal 15 November 2017.

Published

2018-03-30

Issue

Section

Articles