PEMBUATAN MASKER TENGKORAK (SKULL MASK) MENGUNAKAN TEKNIK CETAK

Main Article Content

I Putu Karsana
I Nyoman Putrayasa

Abstract

Penyakit atau dampak yang ditimbulkan oleh beberapa partikel atau bakteri yang masuk ke dalam paru-paru melalui udara kotor tersebut tidak langsung dirasakan. Hal ini tentu membuat kita para pengendara sepeda motor wajib mewaspadai berbagai kemungkinan dengan mencegah bakteri jahat tersebut masuk ke dalam sistem pernafasan. Namun yang pasti, mengendarai motor tanpa memakai masker sudah tentu, pengendara motor menghirup udara kotor yang masuk ke dalam tubuh pun akan semakin bertambah. Kemudian, udara kotor itu akan mengendap di dalam tubuh yang pada akhirnya dapat menimbulkan beragam penyakit. Untuk itulah, penggunaan masker menjadi hal yang sangat vital bagi pengendara motor khususnya yang ada di perkotaan karena udara yang kotor. Melihat kebiasan pengendara motor harus menggunakan masker tersebut muncul ide untuk membuat masker yang lebih variatif dan berbeda dengan menggunakan bahan resin. Bentuk yang dibuat yaitu masker tengkorak (Skull mask).

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Karsana, I. P., & Putrayasa, I. N. . (2021). PEMBUATAN MASKER TENGKORAK (SKULL MASK) MENGUNAKAN TEKNIK CETAK . Batarirupa: Jurnal Pendidikan Seni, 1(2), 124-134. https://doi.org/10.59672/batarirupa.v1i2.1766
Section
Articles
Author Biography

I Putu Karsana, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Mahadewa Indonesia

Penyakit atau dampak yang ditimbulkan oleh beberapa partikel atau bakteri yang masuk ke dalam paru-paru melalui udara kotor tersebut tidak langsung dirasakan. Hal ini tentu membuat kita para pengendara sepeda motor wajib mewaspadai berbagai kemungkinan dengan mencegah bakteri jahat tersebut masuk ke dalam sistem pernafasan. Namun yang pasti, mengendarai motor tanpa memakai masker sudah tentu, pengendara motor menghirup udara kotor yang masuk ke dalam tubuh pun akan semakin bertambah. Kemudian, udara kotor itu akan mengendap di dalam tubuh yang pada akhirnya dapat menimbulkan beragam penyakit. Untuk itulah, penggunaan masker menjadi hal yang sangat vital bagi pengendara motor khususnya yang ada di perkotaan karena udara yang kotor. Melihat kebiasan pengendara motor harus menggunakan masker tersebut muncul ide untuk membuat masker yang lebih variatif dan berbeda dengan menggunakan bahan resin. Bentuk yang dibuat yaitu masker tengkorak (Skull mask).

References

Djelantik, A.A.M. Estetika Sebuah Pengantar. Bandung: MSPI (Masyarakat Seni Pertunjukkan Indonesia), 1999.

Poerwadarminta W.J.S. 1986. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Sidik, Fadjar. Diktat Kritik Seni, Yogyakarta : STSRI-ASRI, 1978.

Soedarsono, R.M. Metodologi Penelitian: Seni Pertunjukan dan Seni Rupa, MSPI (Masyarakat Seni Pertunjukan Indonesia), Bandung. 2001.

Sumartono, Orisinalitas Karya Seni Rupa dan Pengakuan Internasional, dalam SENI, 1992.

https://www.tokopedia.com/blog/top-jenis-masker-medis-kesehatan-hlt/